ARENABOLA.COM

Monday, January 2, 2012

Prediksi Lazio vs Verona

LAZIO membuka tahun perhelatan Piala Eropa Polandia Ukraina dengan buruk. Akhir pekan lalu, melawan tim promosi, Siena, mereka takluk 0-4! Performa jelek tim terjadi karena para pemain dinilai terlalu santai usai liburan.
 
Meski kehilangan sejumlah punggawa utamanya, kekalahan telak ini tetap tak bisa diterima para pendukung. Laziali yang ikut berangkat ke kota Siena pun menyoraki tim.

Pelatih Lazio, Edy Reja dan timnya punya kesempatan bagus membayar performa buruk tersebur pertengahan pekan ini dihadapan publik sendiri. Pada Selasa (10/11), mereka menjamu Verona di Olimpico dalam babak 16 besar Coppa Italia.

 
Keberadaan Verona memang mengejutkan karena menjadi satu-satunya wakil Serie B di fase ini. Meski dari kasta kedua, pasukan Andrea Mandorlini ini tak bisa diremehkan.
  
Di Serie B, I Gialloblu alias tim kuning-biru berada di peringkat dua. Secara tak langsung kualitas Verona hampis setara Siena, yang sebelum duel lawan Lazio tepat berada di bibir zona degradasi agen bola.
  
Head to Head:
Kedua tim belum pernah bertemu.

Lima Laga Terakhir Lazio:
08 Jan 2012 Siena 4 - 0 Lazio
22 Des 2011 Lazio 0 - 0 Chievo
19 Des 2011 Lazio 2 - 2 Udinese
15 Des 2011 Lazio 2 - 0 Sporting
11 Des 2011 Lecce 2 - 3 Lazio

Lima Laga Terakhir Verona:
07 Jan 2012 Verona 2 - 1 Modena
18 Des 2011 Varese 0 - 0 Verona
10 Des 2011 Verona 1 - 0 Albinoleffe
03 Des 2011 Livorno 0 - 2 Verona
30 Nov 2011 Parma 0 - 2 Verona

Perkiraan Susunan Pemain:
Lazio: Juan Pablo Carrizo, Lionel Scaloni, Giuseppe Biava, Stefan Radu, Marius Stankevicius, Senad Lulic, Cristian Ledesma, Hernanes, Giuseppe Sculli, Miroslav Klose, Tommaso Rocchi.

Verona: Rafael de Andrade, Luca Ceccarelli, Victor Mareco, Francesco Cangi, Emil Hallfredsson, Massimiliano Scaglia, Panagiotis Tachtsidis, Jorge Luiz Frello, Marco D'Alessandro, Nicola Ferrari, Juan Ignacio.

Prediksi: Lazio Menang (55 Persen)

(nur/tipsbolaoke)

Related Posts by Categories



Widget by Scrapur

No comments:

Post a Comment